Sunday, 9 June 2013

Cara Membuat / Mendaftar Akun Tumblr



Cara Membuat Akun Tumblr ~ Kali ini saya akan sedikit memberikan cara mudah mendaftar di Tumblr. Menurut informasi yang beredar di Facebook, twitter, atau jejaring sosial lainya, tumblr lagi nai daun nich... Kalau dulu dunia blogging masih didominasi bogger n wordpress, sekarang sudah sedikit berpindah ke tumblr.Sebanyak 113.8 juta blog telah diluncurkan oleh tumblr.


Lalu sobat kepengin buat tumblr ?? simak caranya berikut :

1. Pergi ke daftar

2. Lalu akan terlihat halaman seperti ini :



Isi dengan Email, Password dan username sobat.

Contoh :

  1. Email : hanifadzkiy@yahoo.co.id
  2. Password : 1234567
  3. Username (yang nanti jadi username.tumblr.com)

3. Setelah selesai, lalu klik dan tunggu loadingnya dan akan muncul gabar seperti ini :



Isi dengan Umur sobat lalu centang kotak yang telah disediakan. 

3. Isi verifikasi kata yang telah di tentukan tumblr

Cara Membuat Blog di Tumblr

Ingat jampai salah tulis !!

5. Sudah ?? trus tunggu loaddingnya Jreng jreng akun tumblr mu sudah selesai dibuat Selamat Blogging !!


Cara Membuat Blog di Tumblr





No comments:

Post a Comment